UTM Jakarta : UTM Jakarta dan PTMA Jalin Kerjasama Internasional dengan Universiti Malaysia Kelantan

Selasa, 6 Agustus 2024 – Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta (UTM Jakarta) bersama beberapa perguruan tinggi Muhammadiyah dan Aisyiyah lainnya (PTMA) telah menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan Universiti Malaysia Kelantan (UMK). Penandatanganan tersebut berlangsung pada Selasa (6/8) di aula rumah sakit Universitas Muhammadiyah Semarang. Rektor UTM Jakarta, Prof. Dr. H. Suradika, M.Pd, dan Ketua Kantor Urusan […]

UTM Jakarta : Sharing Session Bersama Sekertaris Jendral PTMA Zona III

Jakarta, 27 Juli 2024 – Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Teknologi Muhammadiyah (UTM) Jakarta menggelar kegiatan sharing session bertajuk “Mengoptimalkan Administrasi Organisasi.” Acara ini berlangsung di Aula Kampus II Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta, Jakarta Selatan, dan diikuti oleh seluruh anggota BEM UTM Jakarta, anggota Himpunan Mahasiswa Fakultas Sains dan Teknologi UTM Jakarta, serta perwakilan dosen UTM […]

Sinergi Pendidikan Tinggi: UTM Jakarta dan MSU Malaysia Teken Kerjasama Strategis

Gresik, 30 Juli 2024 – Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta (UTMJ) semakin memperkuat posisinya di kancah internasional dengan menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dan Memorandum of Agreement (MoA) bersama Management & Science University (MSU) Malaysia. Penandatanganan ini berlangsung dalam acara Internasional Collaboration Forum (ICF) yang diadakan oleh Asosiasi Fakultas dan Bisnis (AFEB) Perguruan Tinggi Muhammadiyah Aisyiyah […]

UTM Jakarta : UTMJ dan Pelabuhan Nizam Zachman: Kolaborasi Emas untuk Masa Depan Perikanan Indonesia

Jakarta, 26 Juli 2024 – Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta (UTMJ) memperkuat komitmennya dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia melalui pendidikan dan penelitian dengan menandatangani kembali menunjukkan komitmennya dalam peningkatan kualitas pendidikan dengan menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Pelabuhan Perikanan Samudera Nizam Zachman Jakarta. Acara penandatanganan ini berlangsung di Kantor Pelabuhan Nizam Zachman, Jakarta Utara. […]

UTM Jakarta : Adakan Tes Calon Penerimaan Beasiswa PP Muhammadiyah dan BAZNAS

Jakarta, 24 Juli 2024 – Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta (UTMJ) menggelar Tes Calon Penerimaan Beasiswa yang diselenggarakan oleh Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah dan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS). Kegiatan ini diadakan sebagai bentuk dukungan UTMJ dalam membantu pendanaan bagi mahasiswa yang kurang mampu, guna menunjang pendidikan tinggi mereka. Tujuan dari seleksi tes ini untuk menjaring […]

Pelantikan Pengurus Baru BEM Fakultas Sains dan Teknologi UTM Jakarta: Siap Membawa Inovasi dan Perubahan

Jakarta, 13 Juli 2024 – Universitas Teknologi Muhammadiyah (UTM) Jakarta menggelar acara pelantikan pengurus baru Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Sains dan Teknologi periode 2024-2025. Acara yang berlangsung khidmat tersebut dihadiri oleh para dosen, Kabag. Kemahasiswaan staf akademik, serta mahasiswa dari berbagai program studi di fakultas yang berlokasi di Kampus C Rorotan Jakarta Utara. Fakultas […]

Universitas Teknologi Muhammadiyah Berexpansi: Membuka Kampus Baru di Bekasi

Jakarta, 15 Juli 2024 – Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta (UTMJ) kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pendidikan dengan mengadakan visitasi lapangan. Kegiatan ini dilakukan oleh tim dari Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah III, yang bertugas untuk meninjau kesiapan UTMJ dalam membuka program kelas perkuliahan di Bekasi. Program yang akan dibuka mencakup Program Studi Pascasarjana […]