IMM UTM Jakarta gelar Pelatihan Media School

Jakarta, 1 Februari 2025 – Pimpinan Komisariat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta sukses menggelar pelatihan bertajuk Media School: Pelatihan Fotografi, Videografi, dan Jurnalistik. Acara yang berlangsung di Kampus B Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta ini menghadirkan dua narasumber ahli, yakni Usman Andrianto, S.E., M.M. dan Andri Armaenah, S.E., M.M. Ketua bidang Media dan […]