Teknologi vs. Alam? Prof. Abdul Mu’ti Bilang Bisa Sejalan!

Jakarta, 15 Februari 2025 – Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Dikdasmen) RI, Prof. Abdul Mu’ti, menyampaikan pemikiran mendalam sebagai keynote speaker dalam seminar IKATI 5 yang diselenggarakan oleh Universitas Teknologi Muhammadiyah (UTM) Jakarta secara daring. Dalam pidato inspiratifnya, ia menyoroti hubungan kompleks antara teknologi, manusia, dan alam, serta bagaimana ketiga elemen ini dapat berjalan selaras […]

UTM Jakarta Gelar Seminar Nasional untuk Dorong Inovasi di Era Industri 5.0

Jakarta (15/02/2025) – Universitas Teknologi Muhammadiyah (UTM ) Jakarta sukses menggelar Seminar Nasional bertajuk “Revolusi Industri 5.0: Membangun Sinergi Manusia, Teknologi, dan Keberlanjutan”, yang menghadirkan 120 presenter dari berbagai institusi. Seminar ini menjadi wadah inspiratif bagi akademisi, praktisi, dan pemangku kepentingan dalam memahami serta menghadapi tantangan di era industri yang semakin menitikberatkan harmoni antara teknologi dan […]